Klasis Fatbar Segera Laksanakan Sidang Klasis

- Editorial Staff

Minggu, 26 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GMIT PNIEL OEL OB - DESA KALALI - KEC. FATULEU BARAT

GMIT PNIEL OEL OB - DESA KALALI - KEC. FATULEU BARAT

Fatuleu Barat – matatimor.net – Majelis Klasis Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) Fatuleu Barat, di Wilayah Kecamatan Fatuleu Barat, akan menyelenggarakan Sidang Klasis untuk pertama kalinya. Sidang Tersebut akan terlaksana pada tanggal 29 November 2023 mendatang di Jemaat GMIT Pniel Oelob – Desa Kalali – Fatuleu Barat.

Ketua Panitia Penyelenggara Sidang Klasis Fatuleu Barat, Pnt. Yorianto Mona, kepada media ini menyampaikan terkait segala persiapan panitia pelaksana.

Baca Juga  Mendikbudristek: Perkuat Kolaborasi untuk Transformasi Pendidikan Lebih Baik

“untuk sementara, demi memperlancar sidang klasis ini, kami panitia sudah melakukan penggalangan dana berupa rantangan yang kami edarkan di tiap gereja baik di wilayah Fatuleu Barat maupun di wilayah tetangga Kecamatan Sulamu. Sedangkan untuk penyambutan tamu, sudah ada persiapan tari-tarian, dan juga pembersihan lingkungan gereja” tuturnya

Salah satu agenda dalam sidang Klasis perdana ini adalah pemilihan Badan Pengurus Majelis Klasis Harian (MKH) Klasis Fatuleu Barat.

Sebagai Informasi, Klasis Fatuleu Barat sebelumnya berpusat di Camplong – Kecamatan Fatuleu. Dalam Sidang Sinode GMIT pada Oktober 2023 lalu. Klasis Fatuleu Barat resmi mekar menjadi dua Klasis yaitu Klasis Fatuleu dan Klasis Fatuleu Barat di wilayah Kecamatan Fatuleu Barat.

Adapun Klasis Fatuleu Barat ini terdiri dari 14 mata Jemaat GMIT yang ada di Kecamatan Fatuleu Barat. Mata Jemaat tersebut yaitu : GMIT Pniel Oelob, GMIT Ebenhaezer Poto – Bonatama, GMIT Oemathonis Bonatama, GMIT Silo Nauen, GMIT Betel Oelusapi, GMIT Efrata Siumate, GMIT Elim Upun, GMIT Sion Uel, GMIT Getzemani Oelbubuk, GMIT Safrat Puakiba, GMIT Elim Bisolo, GMIT Hosana Fatuknap, GMIT Syalom Oelaijaob, dan GMIT Nazaret Siumolo.

Facebook Comments Box

Follow WhatsApp Channel matatimor.net untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kamis Putih : Paus Fransiskus Kunjungi Narapidana
Salib, Derita, dan Harapan | Renungan Jumat Agung
Pesan Paskah 2025 Uskup Keuskupan Agung Kupang
Homili Minggu Palma, 13 April 2025
Sebesar 75 Persen Nara Pidana di NTT Pelaku Kekerasan Seksual
Bertobat : Tidak Mengulangi Kesalahan yang Sama
Tekunlah dengan Salib Hidupmu – Kotbah Minggu Prapaskah II
Tolaklah Iblis Seperti YESUS di Padang Gurun – Kotbah Minggu Prapaskah I

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 21:19

Kamis Putih : Paus Fransiskus Kunjungi Narapidana

Kamis, 17 April 2025 - 20:52

Salib, Derita, dan Harapan | Renungan Jumat Agung

Kamis, 17 April 2025 - 03:08

Pesan Paskah 2025 Uskup Keuskupan Agung Kupang

Sabtu, 12 April 2025 - 10:48

Homili Minggu Palma, 13 April 2025

Rabu, 2 April 2025 - 01:52

Sebesar 75 Persen Nara Pidana di NTT Pelaku Kekerasan Seksual

Berita Terbaru

Sumber : Vaticannews.va

BERITA

Kamis Putih : Paus Fransiskus Kunjungi Narapidana

Kamis, 17 Apr 2025 - 21:19

Renungan Jumat Agung Oleh RD. Leo Mali

RELIGI

Salib, Derita, dan Harapan | Renungan Jumat Agung

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:52

RELIGI

Pesan Paskah 2025 Uskup Keuskupan Agung Kupang

Kamis, 17 Apr 2025 - 03:08

RELIGI

Homili Minggu Palma, 13 April 2025

Sabtu, 12 Apr 2025 - 10:48

OPINI

PERTRANSIIT BENEFACIENDO, AD VITAM AETERNAM

Sabtu, 5 Apr 2025 - 19:14

error: Content is protected !!