SOAL UTS ANTROPOLOGI KELAS X Semester 1 K13

PENDIDIKAN94 Dilihat

Berikut ini kami lampirkan SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL ANTROPOLOGI KELAS 10 SMA, K13 / Kurikulum 2013, bagi anda yang membutuhkan SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL ANTROPOLOGI KELAS 10 SMA silakan mengunduhnya dengan mengklik link di paling bawah dari tulisan ini ini.

1. Antropologi berasal dari bahasa Yunani, yaitu anthropos dan logos, kata anthropos memiliki arti….
A. Masyarakat 
B. Kemanusiaan 
C. Manusia 
D. Makhluk 
E. Biologis
2. Antropologi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari umat manusia pada umumnya dengan mempelajari berbagai warna, bentuk fisik masyarakat, serta kebudayaan yang dihasilkan. Pengertian ini dikemukakan oleh…
A. William A. Havilland
B. David Hunter 
C. Koentjraningrat
D. Selo Sumardjan
E. Max Waber
3. Secara antropologis manusia dapat ditinjau sebagai….
A. Makhluk sosio-budaya 
B. Makhluk bio-sosial
C. Makluk berbudaya 
D. Mahkluk histori
E. Makhluk pencipta budaya
4. Berikut ini pernyataan yang tepat mengenai hubungan sosiologi dengan antropologi adalah…
A. Sosiologi mempelajari manusia sebagai makhluk berbudaya sedangan antropologi mempelajari manusia sebagai makhluk sosial.
B. Sosiologi mempelajari masyarakat  sedangkan antropologi mempelajari keyakinan masyarakat
C. Sosiologi mempelajari hubungan antar struktur sosial sedangkan antropologi mempelajari manusia, fidik dan kebudayaan.
D. Sosiologi hanya mempelajari tentang perilaku sosial sedangkan antropologi hanya mempelajari kebudayaan manusia.
E. Sosiologi memiliki objek kajian manusia sebagai makhluk sosial sedangkan antropologi mempelajari manusia sebagai sebagai makhluk individu.
5. Ilmu antropologi yang mencoba mencapai suatu pengertian tentang sejarah terjadinya beragam manusia dipandang dari sudut ciri-ciri tubuhnya. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka dapat disebut sebagai cabang antropologi…
A. antropologi sosio-budaya     
B. Etnolinguistik   
C. antropologi fisik
D. Etnologi
E. antropologi budaya

Lengkapnya download DISINI

Baca Juga  Hari Pertama Masuk Sekolah di Tahun Ajaran Baru 2022/2023

Tinggalkan Balasan

0 komentar